Minggu, 01 Januari 2012

Bagaimana cara menampilkan nama alternatif (mis: julukan atau nama sebelum menikah) di profil (garis waktu)?

Hai teman Fb,berikut tips fb sederhana untuk menampilkan nama alternatif (mis: julukan atau nama sebelum menikah) di profil (garis waktu)?
Jika ingin mencantumkan nama kedua di akun Anda (mis: nama sebelum menikah, julukan, atau nama profesi), tambahkan nama alternatif ke akun Anda:
  1. Klik menu akun di sebelah kanan atas setiap halaman Facebook.
  2. Pilih Pengaturan Akun.
  3. Cari petak Nama dan klik Sunting.
  4. Masukkan nama alternatif.
  5. Centang Cantumkan di profil (garis waktu) agar nama alternatif ditampilkan dalam profil (garis waktu) Anda. Jika tidak, informasi ini hanya akan membantu orang yang mencari Anda melalui pencarian.
  6. Simpan perubahan.
Catatan: Jika Anda mencentang kotak untuk menampilkan nama alternatif di profil (garis waktu), nama ini akan muncul di sebelah nama Anda di bagian atas halaman profil (garis waktu) pribadi Anda. Nama ini juga muncul di sebelah nama Anda dalam hasil pencarian dan dalam permintaan apa pun yang Anda kirim kepada teman.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar